Menghapus Elemen

Thursday 7 November 2013

Menghapus Elemen

Menghapus ElemenDalam membuat elemen baru sobat harus memasukan dua kode yaitu CSS untuk memanggilnya dan HTML untuk tempatnya, Nah pada kesmpatan sebelumnya saya pernah membahas Membuat Elemen Baru di bawah header ataupun di bawah footer, dan kalau sobat menerapkannya secara benar pasti tidak ada kesalahan sedikitpun walaupun seorang newbie pasti bisa qo karena saya sertakan gambarnya agar mempermudah untuk mempelajarinya.

Nah dalam artikel tersebut ada yang berkomentar,"Bagaimana cara menghapus elemen?" y kurang lebih seperti itu pertanyaannya, sekarang saya akan menjelaskan tentang cara Menghapus elemen dengan mudah dan simple pastinya tapi sebelumnya sobat harus mengetahui sedikit tentang HTML dan CSS untuk menghindari kerusakan pada template soalnya nanti akan berhubungan dengan ID pada HTML dan teks yang ada di CSS. oke dech dari pada ngejelasin yang g jelas mendingan saya langsung kasih caranya dan gambarnya agar lebih mudah di mengerti ok...!!!
  1. Seperti biasa kita Login ke blogger
  2. Masuk ke Tata letak => Edit HTML
  3. untuk menghindari kerusakan pada template sebaiknya sobat Backup terlebih dahulu templatenya dengan mengklik "Download Template Lengkap"
  4. setelah itu, langsung kita cari elemen yang ingin di hapus, misalnya elemen footer

    Menghapus Elemen
  5. nah kalau sudah sekarang menuju Edit HTML dan cari ID Elemen tersebut seperti yang ada di elemen saya yaitu box-main-container, maka cari seperti itu lalu hapus tapi bukan ID-nya saja namun hapus kode tersebut dari div ke penutup /div

    Menghapus Elemen
  6. nah setelah meng hapus kode HTML-nya sekarang kita hapus kode CSS-nya, yang kita cari sama yaitu box-main-container
  7. nah kalau sudah ketemu hapus kode tersebut sampai tidak ada kode box-main-containernya atau sampai penutpnya yaitu } nah setelah menghapusnya ya silahkan sobat simpan y

    Menghapus Elemen
  8. Selesai dech dan lihat hasilnya

    Sebelum
    Menghapus Elemen

    Sesudah
    Menghapus Elemen


Gimana Cara menghapus elemen? bisa tidak sobat menerapkannya? kalau tidak bisa sobat bisa tinggalkan pesan di bawah ini dan apabila sobat ingin ngobrol langsung dengan saya ngobrol ajah di buku tamu, saya selalu online kalau di hari libur sekolah, dan kalau sekolah, saya online pada jam 2 sampai dengan 8. oke mungkin saya akhiri y, Terima Kasih Dan Happy Blogging :)).

No comments:

Post a Comment

terima kasih atas kunjungannya bapak/ibu/om/tante/saudara/i sekalian, budayakan berkomentar yang baik.